E-government dan Pemanfaatan Internet

E-government dan Pemanfaatan Internet

Pengertian E-government
E-Government merupakan kependekan dari elektronik pemerintah. E-Government biasa dikenal e-gov, pemerintah digital, online pemerintah atau pemerintah transformasi. 
E-Government adalah suatu upaya untuk mengembangkan penyelenggaraan kepemerintahan yang berbasis elektronik. Suatu penataan system manajemen dan proses kerja di lingkungan pemerintah dengan mengoptimalkan pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi. Atau E-Goverment adalah penggunaan teknologi informasi oleh pemerintah untuk memberikan informasi dan pelayanan bagi warganya, urusan bisnis, serta hal-hal lain yang berkenaan dengan pemerintahan. E-Government dapat diaplikasikan pada legislatif, yudikatif, atau administrasi publik, untuk meningkatkan efisiensi internal, menyampaikan pelayanan publik, atau proses kepemerintahan yang demokratis. SUMBER here


Fungsi dan Tujuan  E-government
Untuk meningkatkan mutu layanan publik, dengan melalui pemanfaatan teknologi informasi dan juga komunikasi dalam proses penyelenggaraan pemerintah daerah supaya dapat terbentuk kepemerintahan yang bersih, transparan,  dan juga supaya dapat menjawab tuntutan perubahan secara efektif.  SUMBER here
Manfaat E-government
  • meningkatkan efisiensi
  • meningkatkan layanan 
  • membantu mencapai hasil kebijakan tertentu 
  • berkontribusi terhadap tujuan kebijakan ekonomi
  • kontributor reformasi utama 
  • membantu membangun kepercayaan antara pemerintah dan warganya
  • meningkatkan transparansi dan tanggung jawab 
SUMBER here 

Jenis-jenis e-government
  • Government to Citizen (G2C) adalah suatu teknologi informasi yang mempunyai tujuan untuk memperbaiki hubungan interaksi antara pemerintah dengan masyarakat dan juga untuk mempermudah masyarakat dalam mencari berbagai informasi tentang pemerintahan. Misal contoh seperti : www.jabarprov.go.id, dan lain-lain. Atau informasi menganai pajak online, layanan jaminan sosial, mencari lowongan pekerjaan, dan sebagainya.
  • Government to Business (G2B) adalah suatu tipe hubungan pemerintah dengan bisnis. Karena sangat dibutuhkan relasi yang sangat baik, antara pemerintah dengan kalangan bisnis. Tujuannya demi kemudahan berbisnis masyarakat kalangan pembisnis. Contohnya seperti : www.indotender.com, dan sebagainya. Atau informasi menganai pajak perseroan, peraturan pemerintah (hukum bisnis), pendaftaran perusahaan, peluang usaha atau bisnis, dan sebagainya.
  • Government to Government (G2G) adalah berupa Web pemerintah yang dibuat, bertujuan untuk memenuhi berbagai macam informasi yang dibutuhkan antara pemerintahan yang satu dengan pemerintahan yang lainnya, dengan tujuan yaitu untuk memperlancar & mempermudah kerjasama antara pemerintahan – pemerintahan yang bersangkutan. Misal contohnya: www.embassyofindonesia.org dan lain sebagainya. Atau informasi menganai  blogging untuk kalangan legislative,  konsultasi secara online, pelayanan kepada masyarakat secara terpadu, pendidikan secara online, dan sebagainya.
  • Government to Employees (G2E) adalau berupa tipe hubungan yang ditujukan untuk para pegawai pemerintahan atau pegawai3. negeri untuk neningkatkan kinerja dan juga untuk kesejahteraan para pegawai yang bekerja dislahsatu institusi pemerintah. Misalkan contohnya: www.sdm.depkeu.go.id dan lain-lain.
SUMBER here




Pemanfaatan Internet
1. Media hiburan
2. Media komunikasi
3. Menambah wawasan
4. Sumber informasi
5. Meringankan pekerjaan
6. Alat bantu menguasai bahasa asing
7. Alat bantu berbelanja
8. Alat bantu pendidikan
9. Alat bantu bisnis
10. Meningkatkan kemandirian
SUMBER here

Manfaat internet dalam berbagai bidang
1. Pendidikan
- Memperluas Wawasan dan Ilmu pengetahuan
- Sebagai sumber tambahan Pelajaran Yang belum di mengerti di Sekolah
- Melatih Siswa Supaya Mengetahui Cara-cara Penggunaan Komputer
- Sebagai Sarana Komunikasi

2. Perdagangan / Bisnis Online
- Mempermudah melakukan transaksi jika antara penjual dan pembeli berada di wilayah yang berbeda.
- Bisa menghemat waktu ataupun biaya transportasi
- Bisa memasarkan produk secara luas ke berbagai wilayah yang akan dituju.
3. Pemerintahan
- Akan adanya transparansi kinerja pemerintahan selama melaksanakan program kerjanya.
- Lebih memudahkan menjalin komunikasi dengan masyarakat secara luas
- Lebih mudah memberi informasi segala hal
SUMBER here





Komentar

Postingan Populer